0 items in your shopping cart

No products in the cart.

Peluang Bisnis Tusuk Gigi dan Analisa Usahanya

Peluang Bisnis Tusuk Gigi dan Analisa Usahanya-maksindomedanMelihat berbagai potensi bisnis yang ada memang masih banyak jenis bisnis yang bisa digeluti. Tusuk gigi salah satunya yang termasuk bisnis yang belum banyak dijalankan. Kenapa harus mencari usaha baru dan popular! Jika bisnis tusuk gigi saja mampu mencetak keuntungan yang menggelegar. Meski terbilang sangat sepele namun usaha tusuk gigi menjadi salah satu jenis usaha yang menjanjikan. Peluang bisnis tusuk gigi memang bukan sebuah peluang usaha baru. Namun potensi usaha tusuk gigi begitu bagus dengan tusukan laba yang didapat sangat besar. Pasalnya tusuk gigi menjadi salah satu alat yang kerap dibutuhkan bagi banyak pelaku bisnis kuliner. Tusuk gigi wajib tersedia di atas meja-meja makan untuk memudahkan pelanggan saat menghilangkan sisa makanan di sela gigi setelah bersantap. Usaha tusuk gigi kini menjadi salah satu usaha yang mulai dibidik dan diminati banyak orang. Masih sedikitnya pelaku usaha tusuk gigi membuat tingkat persaingan bisnis ini sangat minim. Hal inilah yang menjadikan potensi bisnsi tusuk gigi sangat bagus dalam kedepannya. Mengingkat tingkat pertumbuhan kuliner yang begitu pesat membuat peminat tusuk gigi akan semakin besar pula. Mungkin Anda memiliki ketertarikan menjalankan bisnis tusuk gigi. Bagi yang berminat dengan bisnis tusuk gigi. Anda bisa melihat ulasan mengenai bisnis tusuk gigi selengkapnya sebagai berikut.

Bisnis tusuk gigi

Bisnis tusuk gigi menjadi salah satu jenis bisnis dengan potensi yang bagus. Dari waktu ke waktu permintaan tusuk gigi memang terus meningkat seiring meningkatnya pertumbuhan bisnis kuliner. Dapat dibilang jika binis tusuk gigi menjadi pilihan usaha yang pas untuk Anda geluti. Peluang usaha pembuatan tusuk gigi juga masih sangat terbuka lebar dan bisa dijalankan bagi siapa saja. Mungkin Anda tertarik dengan bisnis tsusuk gigi!

Prospek bisnis tusuk gigi

Dalam kedepannya memang prospek bisnis tusuk gigi sangat bagus. Tingginya permintaan tusuk gigi memang membuat potesi bisnia tusuk gigi sangat bagus. Untuk Anda yang tertarik dengan binsis tsusuk gigi maka pilihan bisnis ini menarik untuk Anda jalani.

Memulai bisnis tusuk gigi

Untuk mengawali bisnis tusuk gigi memang tidak begitu sulit. Dimana bisnis tusuk gigi ini bisa dimulai dengan langkah mudah. Berbekal sebuah mesin pembuat tusuk gigi maka Anda akan lebih mudah dalam produksinya. Sementara itu proses pembuatan tusuk gigi sendiri juga tidaklah sulit. Sehingga Anda dapat memulai usaha tusuk gigi ini dengan langkah mudah.

Pangsa pasar bisnis tusuk gigi

Pemasaran produk tusuk gigi memang tidak begitu sulit. Setelah memproduksi tusuk gigi, produk ini dapat Anda pasarkan ke berbagai rumah makan, restoran, pasar ataupun ke swalayan. Produk tusuk gigi ini akan lebih mudah diterima oleh pasar.

Bahan baku bisnis tusuk gigi

Untuk menjalankan peluang usaha tusuk gigi membutuhkan pula bahan baku dalam produksinya. Bahan baku pembuatan tusuk gigi membutuhkan bambu sebagai bahan baku utama. Untuk mendapatkan bambu memang mudah dijumpai di berbagai tempat seperti di daerah pedesaan. Dalam pemilihan bambu maka Anda dapat menggunakan bambu dengan kualitas yang bagus agar hasil tusuk gigi juga berkualitas.

Peralatan bisnis tusuk gigi

Usaha produksi tusuk gigi memang tidak akan berjalan lancar jika tidak menggunakan mesin khusus. Jika hanya mengandalkan cara manual rasanya akan lama, sulit dan kurang efisien. Peralatan yang dibutuhkan dalam proses produksi tusuk gigi membutuhkan beberapa kompenen mesin tusuk gigi dan membutuhkan beberapa peralatan pendukung lainnya mulai dari gergaji, pisau besar dan lainnya.

Penentuan lokasi bisnis tusuk gigi

Dalam menjual tusuk gigi memang bisa dilakukan dengan produksi di rumah dan dipasarkan ke berbagai tempat. Namun pemilihan lokasi untuk menjual produksi tusuk gigi harus pas dimana Anda dapat memilih pasar, rumah makan, warung, toko dan lainnya.

Karyawan bisnis tusuk gigi

Menjalankan bisnis tusuk gigi memang cukup menyita tenaga dan waktu. Oleh karenanya dibutuhkan peran karyawan untuk membantu usaha agar berjalan maksimal dan efektif.

Penentuan harga jual tusuk gigi

Dalam menjual produk tusuk gigi ke pasaran penentuan harga jual haruslah sepadan dengan biaya pengeluaran produksi. Produk tusuk gigi bisa dijual per kemasan atau menggunakan patokan berat per kg. Biasanya tusuk gigi dijual per kemasan sekitar Rp 5.000 atau juga ada yang menjual dalam per kilogram sekitar 12-15 ribu rupiah.

Pemasaran tusuk gigi

Untuk memasarkan produk tusuk sate memang bisa dilakukan dalam berbagai cara baik dari mulut ke mulut hingga penggunaan gadget.

Kelebihan bisnis tusuk gigi

Bisnis tusuk sate ini memiliki kelebihan tersendiri dibandingkan bisnis lainnya. Ingin tahu apakah kelebihan bisnis tusuk gigi. Pasalnya tusuk gigi menjadi sebuah alat kecil yang kurang dianggap penting namun kerap dicari dan dibutuhkan banyak orang. Hampir setiap orang yang selesai bersantap selalu mencari alat kecil yang bernama tusuk gigi ini. Bisa dibilang ketersediaan tusuk gigi menjadi kebutuhan bagi para pengusaha kuliner yang wajib tersedia untuk pelanggan.

Kekurangan bisnis tusuk gigi

Selain kelebihan, kekuranganpun turut menyertai bisnis tusuk gigi. Apakah kekurangan dari bisnis tusuk gigi yang belum Anda ketahui. Meski banyak pebisnis kuliner yang membutuhkan tusuk gigi namun juga banyak juga pengusaha kuliner yang tidak begitu membutuhkan tusuk gigi.

Analisa usaha tusuk gigi

Peralatan Harga  
sewa bangunan dan gudang Rp.       12.418.700
mesin pemotong bambu Rp.         4.332.610
mesin pembelah bambu Rp.         9.374.130
mesin penyerut bambu Rp.         9.172.800
mesin perajang bambu Rp.         7.634.020
mesin pemotong jeruji Rp.         9.578.160
mesin pemotong tusuk gigi Rp.       18.812.320
mesin poles tusuk gigi Rp.        9.378.270
mesin sortir tusuk gigi Rp.       11.238.470
mesin peruncing tusuk gigi Rp.         8.780.150
mesin pengasah Rp.         8.712.250
mesin penggerak Rp.         2.585.420
pisau besar Rp.            280.150
gergaji Rp.            212.250
tempat pengering Rp.         1.285.420
Peralatan tambahan yang lainnya Rp.           545.420
 Jumlah Investasi  Rp.  114.340.540

 

Biaya Tetap  Nilai
 Penyusutan sewa bangunan dan gudang 1/62 x Rp. 12.418.700  Rp.           200.302
 Penyusutan mesin pemotong bambu 1/62 x Rp. 4.332.610  Rp.             69.881
 Penyusutan mesin pembelah bambu 1/62 x Rp. 9.374.130  Rp.              151.196
 Penyusutan mesin penyerut bambu 1/62 x Rp. 9.172.800  Rp.            147.948
 Penyusutan mesin perajang bambu 1/62 x Rp. 7.634.020  Rp.            123.129
 Penyusutan mesin pemotong jeruji 1/62 x Rp. 9.578.160  Rp.            154.486
 Penyusutan mesin pemotong tusuk gigi  1/62 x Rp. 18.812.320  Rp.            303.425
 Penyusutan mesin poles tusuk gigi  1/62 x Rp. 9.378.270  Rp.            151.262
 Penyusutan mesin sortir tusuk gigi 1/62 x Rp.11.238.470  Rp.            181.266
 Penyusutan mesin peruncing tusuk gigi 1/62 x Rp. 8.780.150  Rp.              141.615
 Penyusutan mesin pengasah  1/62 x Rp. 8.712.250  Rp.           140.520
 Penyusutan mesin penggerak 1/62 x Rp. 2.585.420  Rp.             41.700
 Penyusutan pisau besar 1/62 x Rp. 280.150  Rp.                 4.519
 Penyusutan gergaji 1/62 x Rp. 212.250  Rp.               3.423
 Penyusutan tempat pengering 1/62 x Rp. 1.285.420  Rp.             20.733
 Penyusutan peralatan lainnnya  1/44 x Rp. 545.420  Rp.               12.396
 gaji karyawan  Rp.       4.400.000
 Total Biaya Tetap  Rp.      6.247.801

 

Biaya Variabel
bambu  Rp.  539.000  x   30  =  Rp.   16.170.000
transpor bahan baku  Rp.   120.000  x   30  =  Rp.    3.600.000
karung  Rp.     70.000  x   30  =  Rp.    2.100.000
biaya sortir  Rp.     50.000  x   30  =  Rp.   1.500.000
pengemasan  Rp.     62.500  x   30  =  Rp.    1.875.000
biaya perawatan mesin  Rp.     25.000  x   30  =  Rp.       750.000
biaya listrik  Rp.   255.000  x   30  =  Rp.    7.650.000
biaya air  Rp.    45.000  x   30  =  Rp.    1.350.000
biaya bbm  Rp.   150.200  x   30  =  Rp.    4.506.000
tranporatsi distribusi  Rp.   150.500  x   30  =  Rp.    4.515.000
 sewa tempat  Rp.  200.000  x   30  =  Rp.   6.000.000
 Total Biaya Variabel  Rp. 50.016.000

 

Total Biaya Operasional
 Biaya tetap + biaya variabel =  Rp.        56.263.801

 

Pendapatan per Bulan
  130  kg  x  Rp. 20.000  =  Rp.     2.600.000
Rp.   2.600.000  x    30  hr  =  Rp.  78.000.000

 

Keuntungan per Bulan
 Laba    = Total Pendapatan – Total Biaya Operasional
 Rp.        78.000.000  –  56.263.801  =  Rp.    21.736.199

 

Lama Balik Modal
Total Investasi / Keuntungan =  Rp.      114.340.540  :     21.736.199  =            5  bln

mesin-tusuk-gigi11-maksindomedan-314x314Bisnis tusuk gigi ini tidak bisa berjalan maksimal tanpa kehadiran mesin tusuk gigi. Lewat penggunaan mesin tusuk gigi membuat proses produksi tusuk gigi lebih mudah, cepat juga praktis. Kinerja mesin tusuk gigi yang begitu menakjubkan memang memberikan keuntungan tersendiri. Peralatan canggih dengan teknologi modern mengubah pola pembuatan tusuk gigi manual menjadi lebih modern. Dengan kecepatan mesin yang fantastis mampu menghasilkan produksi tusuk gigi yang besar. Bagi Anda yang menerjuni usaha tusuk sate kebutuhan mesin tusuk gigi adalah utama. Serangkaian mesin yang berisikan paket-paket mesin pembuat tusuk gigi mulai dari pembelah hingga perucing bisa ditemukan di Toko Mesin Maksindo Medan.

Demikian info peluang bisnis tusuk gigi dan analisa bisnisnya yang telah kami ulas. Semoga dengan hadirnya ulasan menarik dari bisnis tusuk gigi bermanfaat bagi Anda.

Leave a response